top of page
Search
  • Writer's pictureKelompok Jatinangor

Tips Agar Tidak Telat Saat Bangun Sahur


Pada bulan suci Ramadhan ini, KJ21 memiliki beberapa tips agar tidak telat bangun sahur saat akan berpuasa. Tips yang dimiliki oleh KJ21 agar tidak telat bangun sahur, yaitu :

· Tidur lebih awal

Agar tidak telat bangun sahur, yuk mulai sekarang coba kurangin begadangnya. Kalian bisa coba pakai tips tidur 15 menit lebih awal dari biasanya dan lakukan secara rutin.

· Pasang alarm

Jangan lupa untuk menghidupkan alarm. Atur alarm kurang lebih 30 menit sebelum waktu sahur dan usahan jangan terlalu mepet dengan adzan subuh agar tidak terburu-buru.

· Jangan makan terlalu banyak saat berbuka puasa

Makan terlalu berlebihan itu tidak bagus, terlebih saat berbuka puasa. Setelah makan biasanya banyak yang susah bangun saat keesekoan harinya.

· Minum Air putih

Saat kita bangun untuk sahur, agar tidak terlena untuk kembali lanjut tidur, kita disarankan untuk meminum air putih. Minum Air putih mampu membuat pikiran menjadi segar setelah tubuh beristirahat saat tidur.

5 views0 comments

Recent Posts

See All

Comments


Post: Blog2_Post
bottom of page